Saran wartawan senior Jayanto Arus Adi, keluarga terpapar positif covid, harus aktif berkomunikasi. Mulai dari bagaimana mengakses swab gratis, mencari lokasi isolasi, sampai ketika harus terpaksa dirawat di rumah sakit. Terutama kalau sudah di rumah sakit, karena pasien sudah kesulitan untuk berkomunikasi dengan keluarga, sehingga harus ada yang aktif menghubungi petugas RS yang bersangkutan. Banyak fasilitas yang bisa dimanfaatkan jika terpapar covid, namun banyak masyarakat yang tidak tahu.
Jayanto Terpapar Covid: WALAUPUN SUDAH NEGATIF JANGAN KEGIATAN BERLEBIHAN
Related Posts
Penguatan Kesehatan Mental Melalui Literasi Digital Remaja
JawaTengah.Online — Awal tahun 2024, Kota Semarang dikejutkan dengan kabar duka mengenai seorang pelajar SMP berusia 13 tahun diketemukan orang tuanya dalam kondisi gantung diri di teras belakang rumah diBaca Selengkapnya
Hasil Pileg DPRD Provinsi Jateng, PDIP Kehilangan 9 Kursi, Golkar, Gerinda dan PSI Tambah Kursi
SEMARANG, JAWATENGAH.ONLINE : Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Tengah telah menyelesaikan rekapituasi perhitungan suara Pemilu 2024 tingkat Provinsi Jawa Tengah melalui rapat pleno Sabtu (9/3/2024) lalu. Melalui Surat KeputusanBaca Selengkapnya
Subscribe
Login
0 Comments